PEMBUATAN COOMBS
CONTROL CELLS
Dr Samson Ehe Teron SpPK
Persiapan titrasi anti-D IgG
Bahan yang dibutuhkan :
1.Suspensi sdm 5% golongan O Rh Positip
2.Anti-D IgG
3.Saline (NaCl 0.9%)
•Titrasi anti-D IgG
1.Buat satu seri pengenceran dalam tabung sbb: masukkan kedalam masing-masing tabung 2 tetes NaCl 0.9%
1/2 1/4 1/8
1/16 1/32 1/64
1/128 1/256
2.Tambahkan 2 tetes anti-D IgG kedalam tabung nomor 1 à pengenceran ½
3.Pindahkan 2 tetes dari tabung no 1 kedalam tabung no.2 à 1/4
•Lanjutan….
4.Lakukan sampai tabung terakhir. Kemudian
buang 2 tetes pengenceran tsb
5.Tambahkan kedalam masing-masing tabung 2
tetes sel O Rh pos susp. 5 %
6.Inkubasi 37°C selama 60 menit
7.Cuci 3x dengan NaCl 0.9%, kemudian tambahkan
2 tetes AHG, putar baca
•Lanjutan….
8.Baca aglutinasi secara makroskopis
1/2 1/4 1/8
1/16 1/32 1/64 1/128 1/256
4+ 4+ 3+
3+ 2+ + -
-
Hasil aglutinasi yang memberikan 2+ adalah pada pengenceran 1/32.
Pengenceran untuk pembuatan CCC adalah 1/32
•Pembuatan CCC
1.Masukkan kedalam tabung 1 tetes anti-D IgG tambahkan 31 tetes NaCl 0.9% à pengenceran 1/32
2.Tambahkan 32 tetes sel O Rh pos susp 5%
3.Inkubasi 37°C selama 60 menit
4.Cuci sel darah merah 3x dengan saline
5.Sedimen sel dijadikan kembali ke suspensi 5%dengan menambahkan 32 tetes NaCl 0.9% à Coombs Control Cells
Big Bang, River Thames London, Gedung Parlemen Inggris
London
Tidak ada komentar:
Posting Komentar