Halaman

30 Juni 2012

STREPTOCOCCUS PYOGENES


STREPTOCOCCUS PYOGENES


FAMILI           : Lactobactericeae

GENUS         : Streptococcus

Spesies         : Streptococcus Pyogenes

MORFOLOGI: Bulat,gram positif,tidak berflagella,tidak membentuk spora,sebagian memiliki kapsul,letak berderet seperti rantai(panjang terdiri 20-40 sel atau pendek 4 – 8 sel).
SIFAT BIAKAN:
-          Memerluka media kaya protein,tumbuh subur pada media yang mengandung glukosa dan serum darah.
-          aerob/anaerob fakultatif.
-          PH 7,4-7,6
-          Suhu 22°-40 °C dengan sushu optimum 37°C.
-          Pada media cair: Tumbuh dengan membentuk endapan yang berbutir-butir(granular) di dasar dan  di dinding tabung,kadang-kadang membentuk semacam benang atau awan tersebar merata.
-          Pada media padat: Koloni berukuran kecil (0,5-0,7 nm),bulat,sedikit cembung,tepi rata,permukaanberbutir-butir(granular),agak tembus cahaya,tidak membentuk paimen dan kenyal.
-          Pada media lempeng agar darah (BAP) :
§  Membentuk zona hemolisa beta,
§  Pertumbuhan bakteri dihambat oleh Bacitracin
§  Pertumbuhan bakteri dihambat pada media empedu yang dieramkan pada 45°C
-          Sifat Biokimia :
§   Meragikan beberapa macam karbohidrat menjadiasam tanpa gas,Trehalosa,laktosa,sukrosa,maltosa,glukosa dan kadang-kadang manitol.
§   Tidak dapat meragikan :Sorbitol,inulin dan raffinosa.
§   Tidak membentuk katalase,tidak mereduksi nitrat,tidak mencairkan gelatin.
METABOLIT :
-          Streptolysin
-          Streptokinase
-          Streptodornase
-          Hialuronidase
-          toksin eritrogenik
-          Difosforin nukleotidae
        Berdasarkan bahan penyusunnya dibedakan sebagai:
-          Polsakarida O
-          Protein – M
-          Bahan T
-          Bahan M


SIFAT PATOGENITAS
-          Erisepelas
-          Febris puerpetalis/demam nifas
-          septicaemia
-          Endocarditis sub acuta
-           Reumatoid arthritis
-          Tonsilitis
-          Otitis media
-          Meningitis
-          Impetigo
-          Pneumonia

PENGOBATAN :
Streptococcus Pyogenes mudah mati oleh berbagai antibiotika

PEMERIKSAAN LAB :
-            Darah
-            Cairan Pleura
-            Cairan sendi
-            Cairan Otak(LCS)
-            Urine
-            Usapan tengorokan
-            Usapan Luka ,dll.

CARA PEMERIKSAAN :
-            Sediaan langsung dengan pewarnaan Gram(kecuali pemeriksaan berupa dahak).
-            Biakan pada NAP dan BAP

UJI BIOKIMIAWI :
-            Uji katalase
-            Uji kepekaan bacitrasin
-            Uji kelarutan dalam empedu
Uji pertumbuhan pada media empedu.          

Tidak ada komentar: